Saturday, April 17, 2010

Letusan Gunung Eyjafjallajokull di Islandia

Sejak beberapa hari ini, gumpalan awan abu letusan gunung berapi Eyjafjallajokull di Islandia menyelimuti langit Eropa sehingga menyebabkan gangguan penerbangan. Inilah abu vulkanik hasil letusan gunung Eyjafjallajokull, Sabtu (17/4)

GB
Abu hasil letusan gunung Eyjafjallajokull menutupi langis Islandia. Reuters/Ingolfur Juliusson.
Sabtu 17/04/2010 15:18 WIB 
 
GB
Pemukiman warga di Kota Vik, Islandia diselibuti abu vulkanik. Reuters/Ingolfur Juliusson. 
GB
Jarak pandang di dekat pusat letusan di Kota Vik sangat terbatas. Listrik juga dipadamkan. Reuters/Ingolfur Juliusson.

GB
Pemandangan di daerah pertanian Thorgeirsstadir yang dipenuhi abu letusan gunung. Reuters/Ingolfur Juliusson. 
 
GB
Hingga 16 April kemarin, gunung Eyjafjallajokull masih mengeluarkan abu vulkanik. Reuters/Ingolfur Juliusson. 
 
GB
Abu yang keluar dari gunung Eyjafjallajokull yang telah mengggangu jalur penerbangan di Eropa. Reuters/Ingolfur Juliusson. 
 
GB
Abu yang menempel di jalan beterbangan saat dilindas kendaraan. AFP/Omar Oskarsson. 
 
 
detik.com
 
 

0 comments:

Post a Comment